Iklan

terkini

Cara Bayar Tiket Ferry Lewat Brimo dan ATM BRI

Melani Syihab
12/09/22, 21:48 WIB Last Updated 2022-12-09T14:48:10Z

Bagi yang belum mengetahui cara bayar tiket ferry lewat brimo dan ATM BRI, sekarang kamu sudah berada di laman yang tepat. Disini akan kita bahas mengenai cara membayar tiket kapal ferry secara online melalui Brimo atau melalui ATM BRI.

 

Cara Bayar Tiket Ferry Lewat Brimo dan ATM BRI

Seiring dengan makin berkembanya teknologi kini proses pemesanan hingga cara bayar tiket ferizy dapat dilakukan dari rumah tanpa harus antri di loket pemesanan, ditambah lagi harus meluangkan waktu yang tidak sebentar apalagi jika sedang musim liburan tiba.

 

Kepadatan antrian pembelian tiket kapal ferry cukup banyak menimbukan masalah baik untuk calon pembeli tiket maupun pihak penjual tiket. Kehabisan tiket merupakan masalah yang yang sangat menghawatirkan bagi calon penumpang, sementara jika menggunakan Arlikasi Ferizy kalian dapat terhindar dari berbagai maslah pembelian tiket.

 

Cara Bayar Tiket Ferry (Ferizy)

Cara bayar tiket ferry dari Aplikasi Ferizy dapat dibayar melalui bank BRI, kamu dapat memanfaatkan berbagai layanan pembayaran yang disediakan oleh bank BRI diantaranya melalui ATM, Brimo atau bisa juga dibayar melalui teller di kantor secara langsung.

 

Namun bagi mempunyai kesibukan yang padat pembayaran tiket ferizy dapat dilakukan senggunakan layanan online seperti Brimo atau internet banking BRI. Sementara bagi yang tidak memnggunakan aplikasi online kalian juga tetap bisa membayar lewat ATM atau teller bank secara langsung.

 

Cara Bayar Tiket Ferry Lewat Brimo

Bagi pengguna Brimo (BRI Mobile) kalian bisa bayar tiket ferry secara online menggunakan aplikasi Brimo. Utuk mengetahui cara-caranya silahkan ikuti intruksi seperti dibawah ini.

  1. Buka aplikasi Brimo lalu lakukan login dengan sistem keamanan yang kamu gunakan.
  2. Pada menu utama pilih beriva.
  3. Kemudian pilih menu pembayaran baru.
  4. Masukan nomor briva dari aplikasi ferizy klik lanjutkan.
  5. Nama penyedia jasa dan jumlah tagihan akan menuju kemudian klik lanjutkan untuk membuat bayar tiket ferizy.
  6. Masukkan PIN Brimo.
  7. Bukti pembayaran akan segera muncul.
  8. Bagikan atau simpan struk pembayaran tersebut sebagai bukti pembelian tiket.

 

Jika proses pembayaran berhasil, silakan buka kembali aplikasi ferizy untuk mengetahui status pembayaran tiket yang kamu pesan. Pembayaran dengan akan valid maka tiket elektronik akan dikirim ke email kamu yang terdaftar di aplikasi ferizy.

 

Cara Bayar Tiket Ferry Lewat ATM BRI

Sementara bagi yang ingin membayar tiket ferry melalui ATM BRI kamu dapat mengikuti langkah-langkahnya seperti di bawah ini :

  1. Masukkan kartu ATM Bank BRI >> masukkan PIN ATM >> pilih bahasa indonesia.
  2. Pilih menu Transaksi Lainnya.
  3. Pilih menu Pembayaran.
  4. Pilih menu Lainnya.
  5. Pilih menu BRIVA.
  6. Masukkan kode virtual accoun Finnet Indonesia PT yaitu 8804 lalu mlanjutkan.
  7. Rincian pesanan akan segera muncul lakukan pemeriksaan validitas data.
  8. Jika data sudah sesuai pilih Ya untuk memproses pembayaran tiket.

 

Demikianlan pemaparan mengenai cara bayar tiket ferry lewat brimo dan ATM BRI, yang dapat kamu ikuti untuk mempermudah proses pembelian tiket.


Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Cara Bayar Tiket Ferry Lewat Brimo dan ATM BRI

Populer

Terkini

Topik Populer

Iklan

Close x